Sabtu, 26 Juni 2010

four power and five taste

Empat kekuatan di dalam makanan adalah panas, hangat, sejuk dan dingin

Empat makanan (kekuatan) secara intens dan alami dilepaskan ke dalam sistem tubuh manusia pada saat proses pencernaan.
- Makanan panas dan hangat adalah "yang", makanan ini merangsang dan membangkitkan panas
- Makanan dingin dan sejuk adalah "yin", makanan ini memberi ketenangan dan kenyamanan tubuh

Lima rasa berpangkal dari aktivitas "lima elemen"
1. Rasa manis melambangkan bumi (berhubungan dengan pankreas dan lambung)
2. Rasa pahit melambangkan api ( berhubungan dengan jantung dan usus kecil)
3. Rasa asam melambangkan kayu ( berhubungan dengan hati dan kantung empedu)
4. Rasa pedas melambangkan logam ( berhubunan dengan paru-paru dan usus besar)
5. Rasa asin melambangkan air (berhubungan dengan ginjal dan kandung kemih)

Makanan "Yin" yang sejuk dan dingin akan memberikan ketenangan dan kenyamanan pada organ vital. Makanan ini dikonsumsi pada saat musim panas dan kemarau. Makanan "Yin" dipakai sebagai makanan terapetik yang menyembuhkan penyakit-penyakit panas "Yang" seperti : demam, darah tinggi. Yang tergolong makanan "Yin" : kacang kedelai, rebung, melon air, lobak cina putih, labu dan lemon.

Makanan "Yang", bermanfaat merangsang organ vital menghadirkan kehangatan pada tubuh. Makanan "yang" dianjurkan untuk dimakan pada musim dingin karena akan menyembuhkan penyakit "Yin" seperti : anemia, kedinginan dan kelelahan. Yang tergolong makanan yang adalah: daging sapi, daging domba, ayam, alcohol, mangga dan cabe.

Makanan Tanah berasa manis memperlancar energi yang tersumbat, memepertinggi sirkulasi, memperkuat energi vital dan mengharmoniskan organ pencernaan. (jagung, kurma, ginseng, gula hitam)

Makanan Api berasa pahit seperti pare, menjaga dan membersihkan sistem kerja organ tubuh, memepertahankan keseimbangan cairan serta membersihkan isi perut.

Makanan Kayu berasa asam seperti delima dan buah zaitun, berfungsi sebagai bahan pengawet dan stabilisator sistem pencernaan, menghentikan diare serta mengobati gangguan usus besar

Makanan Air berasa asin berfungsi melembutkan dan menghaluskan segala yang akan dicerna sehingga meringankan kerja sistem pencernaan.

Maanan logam berasa pedas seperti jahe, bawang putih, dan cabai. Berfungsi menetralkan dan menghancurkan racun di dalam tubuh.

Note: lemak dapat mengakibatkan demam, mulas berkepanjangan, sesak napas, sakit dada serta gangguan organ lain.



==================================================================
translate by google translator

Four power in the food is hot, warm, cool and cold

Four foods (strength) intensely and naturally released into the human body system during the digestive process.
- Hot and warm food is "yang", these foods stimulate and generate heat
- Food and cool is the "yin", these foods provide serenity and comfort of the body

Five tastes stems from the activity "five elements"
1. Sweetness symbolizes the earth (corresponding to the pancreas and stomach)
2. Fire symbolizes the bitter taste (associated with heart and small intestine)
Three. Symbolize the sour taste of wood (associated with liver and gall bladder)
4. Spicy flavor of metal symbolizing (berhubunan with the lungs and large intestine)
5. Symbolizes the salty water (associated with kidney and bladder)

Food "Yin" which was cool and cold will give you peace and comfort in vital organs. This food is consumed during the summer and dry. Food "Yin" is used as a therapeutic food that heals the diseases heat "Yang" such as: fever,
high blood pressure. Classified as food "Yin": soy beans, bamboo shoots, water melon, Chinese white radish, pumpkin and lemon.

Food "Yang", useful to bring warmth to stimulate vital organs in the body. Food "which" recommended to be eaten in winter because it will cure the disease "Yin" such as: anemia, chills and fatigue. Are classified as foods: beef, mutton, chicken, alcohol, mango and chili.

Land, smooth taste sweet food energy is blocked, memepertinggi circulation, strengthen vital energy and harmonize the digestive organs. (Corn, dates, ginseng, black sugar)

Fire, Food bitter taste like bitter melon, maintain and clean the system of organ work, sustaining fluid balance and cleanse the intestines.

Wood, acidic foods taste like pomegranates and olives, function as preservatives and stabilizers digestive system, stop the diarrhea and treat large bowel disorders

water, salty food to soften and smooth functioning of all that will be digested, so lighten the work of the digestive system.

Metal, spicy food taste like ginger, garlic, and chili. Functioning neutralize and destroy toxins in the body.

Note: The fat can cause fever, persistent heartburn, shortness of breath, chest pain and disorders of other organs.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar